Logo Kampung Tercinta

Sabtu, 04 Juni 2011

TIPS MERAWAT BUKU

Diposting oleh WR3VO Magazine di 04.32
Share dari Mbak Repita Hadi

  1. Biasakan untuk segera memberi sampul plastik pada buku.
  2. Sediakan pembatas buku untuk menandai batasan buku yang sedang dibaca.
  3. Hindarkan buku dari air, minyak, makanan, tanaman, debu dan panas matahari langsung  atau lampu yang berkekuatan tinggi.
  4. Jangan menaruh rak di tempat yang terkena sinar matahari secara langsung.
  5. Hindari memfotokopi buku karena bisa merusak benang/lem jilid buku.
  6. Jangan biasakan menandai dengan tinta warna-warni pada bagian penting buku yang sedang dibaca.
  7. Ketika akan mengambil atau membaca buku, sebaiknya kondisi tangan benar-benar kering dan bersih.
  8. Jangan sekali-kali menggunakan buku sebagai alas tidur, tempat duduk, pengganjal barang dan lainnya
  9. Koleksi majalah supaya tidak tercecer sebaiknya dibundel.
  10. Beri sampul tambahan untuk buku-buku lama. Gunakan kertas polos yang sedikit tembus pandang agar cover asli buku masih bisa dilihat.
  11. Buatlah label buku yang berisi identitas pemilik buku.
  12. Catatlah dengan tertib jika buku dipinjamkan.
  13. Tatalah buku berdasarkan kategori/katalogisasi tertentu untuk memudahkan pencarian.
  14. Kalau perlu buat inventarisasi koleksi buku Anda di komputer.

1 komentar:

farrarad on 3 Maret 2022 pukul 04.49 mengatakan...

Hard Rock Casino - Dr.Mcd
Welcome 원주 출장마사지 to Hard Rock Casino, your new 태백 출장마사지 home for exciting online gaming! Visit Hard Rock's exciting casino for 순천 출장샵 AAA 김제 출장마사지 Four Diamond 오산 출장마사지 Award®. You can enjoy AAA

Posting Komentar

 

WR3VO Magazine Copyright © 2010 Designed by Ipietoon Blogger Template Sponsored by Emocutez